Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Lirik Lagu Sosial Sosial - Penghianat


Sosial Sosial Penghianat

ini cerita tentang kawan sejalan
yang membelot menjadi penghianat
merusak semua arah perjuangan
idealis dia bahaya kita banggakan
uang dan semua ketenaran telah membutakan mata hatinya,
tanpa misi ataukah kau frustasi
pokoknya melodi hanyalah untuk money.

ingatlah di mana kau berpijak
komunitaslah yang membesarkan mu
berpikirlah kau dengan bijak
komunitaslah yang mendukungmu
(x2)

chorus:
dulu kita pernah bernyanyi bersama
bernyanyi tentang kerasnya dunia
kini kau sama skali t’lah berbeda
sperti badut badut yang di sana
(x2)

Posting Komentar untuk "Lirik Lagu Sosial Sosial - Penghianat"